Sunday, September 26, 2010

Apa Itu Adorasi Sakramen Mahakudus?

Apa Itu Adorasi Sakramen Mahakudus?

Ketika kamu maju untuk menerima Komuni Kudus di gereja, pernahkah kamu bertanya kepada dirimu sendiri, �Apakah yang aku makan?� Wah, itu pertanyaan yang salah! Komuni Kudus bukan suatu benda!Seharusnya kamu bertanya, �Siapakah yang aku

Monday, September 13, 2010

Apakah Hosti Bisa Rusak?

Apakah Hosti Bisa Rusak?

Ada suatu mitos yang mengatakan bahwa begitu hosti telah di-konsekrasikan dan menjadi Tubuh Kristus, hosti tidak akan pernah bisa rusak. Hal ini tidak benar, karena Komuni Kudus masih tetap memiliki kualitas roti dan anggur

Sunday, September 12, 2010

Mengapa Hosti Bentuknya Bundar?

Mengapa Hosti Bentuknya Bundar?

Kadang-kadang kita menerima Komuni Kudus apa adanya. Kita maju untuk menerima hosti putih tanpa sungguh-sungguh berpikir tentangnya. Karena iman, kita percaya bahwa hosti yang kita terima itu adalah Tubuh Kristus, tetapi pernahkah kalian berpikir

Tuesday, September 7, 2010

Mengapa Roti Komuni Disebut Hosti?

Mengapa Roti Komuni Disebut Hosti?

Hosti berasal dari bahasa Latin `Hostia', arti-nya kurban. Ketika Yesus wafat disalib, Ia mempersembahkan Diri-Nya sebagai kurban untuk menghapus dosa-dosa dunia. Kurban adalah sesuatu yang kamu relakan bagi orang lain. Selama Masa Prapaskah kita

Wednesday, September 1, 2010

APA ITU MISTERI EKARISTI?

APA ITU MISTERI EKARISTI?

Yesus hadir di dunia sekarang ini dengan berbagai cara, tetapi Ekaristi adalah saat di mana Yesus hadir secara paling istimewa. Saat Misa, imam mengucapkan doa khusus yang merupakan pengulangan kata-kata Yesus pada Perjamuan Malam

Recent Post